JAJARAN

Bhabinkamtibmas Polsek Cilacap Utara pantau pelaksanaan Vaksinasi virus covid 19 di Gedung Serbaguna Kel.Kebonmanis Kecamatan Cilacap Utara

Tribratanews.cilacap.jateng.polri.go.id, Polsek Cilacap Utara- Bhabinkamtibmas Polsek Cilacap Utara pantau pelaksanaan Vaksinasi virus covid 19 di Gedung Serbaguna Kel.Kebonmanis Kecamatan Cilacap Utara
Selasa (19/10/2021).

Untuk mensukseskan vaksinasi dalam
pencegahan penularan virus covid 19 bagi warga masyarakat wilayah Kel. Kebonmanis Kecamatan Cilacap Utara kab. Cilacap, Bhabinkamtibmas Kel. Kebonmanis Polsek Cilacap Utara turun langsung mengawasi agar pelaksanaannya lancar dan tertib sesuai prokes.

Hal itu dilaksnakan di Gesung Serbaguna Kel. Kebonmanis jl.Rajiman kel. Kebonmanis Kec Cilacap Utara Kabupaten Cilacap .

Vaksinasi yang dilaksanakan oleh dinas kesehatan dalam hal.ini PKM Cilut 1 Gumilir ini diperuntukkan bagi warga masyarakat di wilyah Kel. Kebonmanis Kecamatan Cilacap Utara untuk menekan penularan virus covid 19.

Kapolsek Cilacap Utara AKP Totok Nuryanto, S.H., M.M., mengatakan bahwa kegiatan pengamanan dan pengawasan oleh anggota Polsek Cilacap Utara dalam hal ini Bhabinkamtibmas selain untuk menjaga dan mengawasi pelaksanaan jalannya vaksinasi agar sesuai prokes dan berjalan aman dan lancar.

Penulis
Aiptu Sugiyanto
Polres Cilacap
Polda Jateng

Related Posts