Utama

BERSIHKAN RUANGAN SEBELUM BEKERJA ADALAH SEBAGIAN DARI PENCEGAHAN COVID 19

BERSIHKAN RUANGAN SEBELUM BEKERJA ADALAH SEBAGIAN DARI PENCEGAHAN COVID 19

tribratanews.cilacap.jateng.polri.go.id,Kepala Seksi Umum Polsek Nusawungu Aiptu Triyono, SH melaksanakan giat rutin bersih ruang kerja setiap pagi dan sebelum meninggalkan kanto, Selasa ( 05/05/20 )

Dengan adanya situasi pandemi covid 19 ini membuat kita harus lebih hati- hati serta meningkatkan pola hidup bersih dan gidup sehat, baik diri sendiri dilingkungan rumah maupun lingkungan tempat kerja juga harus selalu bersih dan rapi

Aiptu Triyono selaku Kaium Polsek Nusawungu berupaya rutin setiap pagi sebelum aktifitas dan sebelum pulang meninggalkan ruang kerja melakukan bersih – bersih diantaranya yaitu membersihkan meja, kursi dan perangkat kerja lainya untuk mencegah covid 19

Begitu datang sampai kantor biasanya saya langsung ambil semprotan disinfektan untuk mensterilkan gagang pintu ruangan, meja dan kursi serta perangkat kerja yang lain” ujar Triyono

Bahkan sebelum saya mau pulang meninggalkan ruang kerja saya juga melakukan hal yang sama pada saat akan mulai kerja serta mematikan alat elektronit untuk menghemat energi listrik” imbuhnya

Disisi lain Kapolres Cilacap AKBP DERY AGUNG WIJAYA, S.I.K, SH, M.H melalui Kapolsek Nusawungu IPTU Rakhmat Juplianto saat dikonfirmasi menyampaikan bahwa kegiatan beraih- bersih mako menjadi protap setiap hari dua kali yaitu pagi dan sore hari, anggita juga saya perintahkan berjemur di jam 10 pagi untuk menjaga agar terhindar dari covid 19.

Penulis ; Brigadir Anton
Polres Cilacap
Polda Jateng

Related Posts