JAJARAN

Beri Rasa Aman Bhabinkamtibmas Polsek Cilacap Tengah Sambangi Toko Emas

Tribratanews.cilacap.jateng.polri.go.id – Selasa, 26 Nopember 2019, Bhabinkamtibmas Polsek Cilacap Tengah Polres Cilacap untuk wilayah Kel. Sidanegara Aiptu Purdiantoni Mardiko sambangi Toko Emas.

Kegiatan ini untuk memberi rasa Aman
di Toko Emas Bhabinkamtibmas Polsek Cilacap Tengah menyambangi Jalin silaturahmi dan komunikasi dengan para Pelanggan dan Security Sdr Mame.

Pada kesempatan ini bhabinkamtibmas menghimbau agar tetap waspadai Keamanannya Area Toko emas, untuk para Pelanggan bawa Barang Berharga tidak menyolok dapat mengundang Kejahatan dan tidak sendirian karena berpotensi jadi sasaran Kekajatan.

Kapolres Cilacap AKBP Djoko Julianto, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Cilacap Tengah AKP Aceng Rohman mengatakan Bhabinkamtibmas harus selalu rutin sambangi tempat-tempat yang berpotensi jadi sasaran Kejahatan di wilayah binaannya, untuk memberi rasa Aman dan himbauan Kamtibmas.

Penulis :
Bhabinkamtibmas Sidanegara

Related Posts